SESI I
·
Visi - Misi - Budaya Kerja
·
Sejarah Perkembangan Perusahaan & Perkembangan Organisasi
dari Masa ke Masa
·
Lagu Mars Santosa Group
·
Serba-Serbi Assessment Centre & Performance Management Centre
·
Serba-Serbi Competency Based Human Resources Management System
·
Serba-Serbi Hubungan Industrial (Form Kotak-Kotak, Jaminan Kerja
(Penyerahan, Penyimpanan, Tukar Jaminan, Pengembalian), Kontrak Kerja, Peraturan
Perusahaan (ditampilkan contoh Pengesahan oleh Disnaker), Pinjaman Karyawan,
Kredit Karyawan, Surat Keputusan Karyawan Tetap, Ketentuan Usia Pensiun, Dana
Cadangan Pesangon Saat Pensiun (dibukukan oleh BPR masing-masing dengan
perhitungan sesuai UU 13/2003; ditunjukkan Tabel & Simulasi L-2 dengan gaji
Rp 5.500.000 masa kerja 30 tahun), Tali Asih). Catatan tentang Usia Pensiun :
o L-4 Non
Marketing : usia 35 tahun, dapat diperpanjang 5 tahun lagi
o L-3 Non
Marketing : usia 40 tahun, dapat diperpanjang 5 tahun lagi
o L-2 Non
Marketing : usia 45 tahun, dapat diperpanjang 5 tahun lagi
o L-4
Marketing : usia 40 tahun, dapat diperpanjang 5 tahun lagi
o L-3
Marketing : 45 tahun, dapat diperpanjang 5 tahun lagi
o L-2
Marketing : 50 tahun, dapat diperpanjang 5 tahun lagi
o L-1
(Direksi & Komisaris) : usia 55 tahun, dapat diperpanjang 5- 10 tahun lagi
·
Teknis Pengelolaan
o Human
Resources Computerized System
o Human
Resources Information System
o Talent
Pool Management System & Gen Y
SESI II
·
Teknis Form Anajab untuk Arah Kerja Karyawan Baru
·
Teknis Performance Appraisal (Point Based, Rekap Nilai Bulanan
untuk Karyawan)
·
General Competencies yang Harus Dimiliki Seluruh Karyawan
(Termasuk Karyawan Baru, berasal dari Levelling Competencies
o L-4 :
Integritas + Pengetahuan + Ketrampilan + Sikap / Perilaku Kerja
o L-3 :
Integritas + Pengetahuan + Ketrampilan + Sikap / Perilaku Kerja + Kepemimpinan
+ Analisis
o L-3 :
Integritas + pengetahuan + Ketrampilan + Sikap / Perilaku Kerja + Kepemimpinan
+ Analisis + Strategis
·
Specific Competencies : sesuai dengan bidang kerja / posisi
jabatan masing-masing berdasarkan Form Anajab yang mengandung KPI dan Kriteria
Sukses ABCDE
SESI III
·
Serba-Serbi Training Centre
·
Macam-Macam Pelatihan
·
Soft Competencies (termasuk penampilan, pakaian seragam, ID Card
(3 hari sudah harus dapat), komunikasi, bertelepon, dll)
·
Core Competencies :
o Kompetensi
ke-Ramah-an
o Kompetensi
ke-Efisien-an
o Kompetensi
ke-Sustainable-an (langgen / berkelanjutan)
o Kompetensi
ke-Tangguh-an
o Kompetensi
ke-Untung-an (profit oriented)
SESI IV
·
Personil & Struktur Organisasi Kantor Pusat
·
Penggunaan Teknologi Informasi dalam Modernisasi dan
Pengembangan Budaya Organisasi & Karir Karyawan
·
Jenjang Karir
·
Promosi Jabatan
·
Contoh nyata para Direksi, Manajer, Supervisor yang mengawali
karir dari level Staf
·
BPJS Ketenagakerjaan, BPJS Kesehatan,
-----o0o-----
Tidak ada komentar:
Posting Komentar